Polresta Pasuruan, Kapolres Pasuruan Kota AKBP Dony Alexander, S.I.K, M.H melaksanakan pengecekan Mako Polsek Pohjentrek Polres Pasuruan Kota Jl. Raya Warungdowo Kab Pasuruan. Senin (27/1) pukul 13.55 wib
Kapolres Pasuruan Kota mengatakan kepasa Kapolsek Pohjentrek AKP Nanang, S.H jika ingin melakukan perbaikan renovasi mako silahkan ajukan ke Subbag Sarpras.
Kapolres juga memberikan kupon BBM Patroli dinas dibagikan untuk kelancaran pelaksanaan tugas pelayanan kepada masyarakat.
“Jangan terpaku dengan wilayah apabila melaksanakan pengembangan jaringan narkoba diwilayah Pohjentrek, semua para jaringan narkoba wajib kita proses , kita terbuka saja jangan ada main main dengan jaringan narkoba” ujar Kapolres
Kapolsek Pohjentrek AKP Nanang, S.H bahwa Polsek Pohjentrek pernah melakukan penangkapan Peredaran Narkoba, dan Kapolres Pasuruan Kota melakukan peninjauan area dalam mako Polsek Pohjentrek. (MA/MAW)